Cara Memasang Tombol Refresh di Blog

Anda tahu refresh? Itu loh, tindakan memuat kembali halaman yang dibuka. Tombol refresh ada pada browser masing-masing, biasanya berbentu panah setengah lingkaran atau putaran... ya tergantung browsernya. Anda juga bisa membuat tombol refresh di blog anda, jadi jika ada perang komentar dalam posting blog anda, pengunjung dapat dengan mudah mengupdate halaman dan mengkomentar balik.

Sebelumnya saya beri tahu, bahwa trik ini tidak berlaku pada Internet Explorer. tapi mengingat jaman sekarang sudah makin sedikit yang memakai IE, ya jadi tidak apa-apa toh...

Cara memasangnya...

1. Login ke Blogger, lalu klik Rancangan > Edit HTML.

2. Backup template anda dulu.

3. Cari kode ]]></b:skin>, lalu masukkan kode berikut diatasnya.
#refresh{
position:fixed;
right:0px;
bottom:0px;
}
4. Cari kode </body>, lalu masukkan kode berikut diatasnya.
<a expr:href='data:blog.url' title='Refresh This Page'><img src='http://i27.tinypic.com/2i88avt.png'/></a>
</div>
Ket: yang berwarna kuning adalah URL dari gambar tombol refresh. Jika anda punya gambarnya, silakan ganti yang berwarna kuning diatas dengan URL dari gambar tombol refresh anda.

5. Kalau sudah, simpan dengan mengklik tombol Simpan Template.

Semoga bermanfaat...

0 komentar:

Posting Komentar

Adsens